Pages

Monday, November 5, 2018

Crvena Zvezda Vs Liverpool: The Reds Mengancam

Kali ini, Crvena zvezda pasti akan berjuang sekuat tenaga untuk mencoba meraih hasil positif. Pasalnya, jika sampai kalah lawan Liverpool, sedangkan Napoli menang menjamu PSG di partai lainnya, Crvena zvezda akan dipastikan tereliminasi.

Crvena zvezda punya beberapa pemain berkualitas. Termasuk Marko Marin yang mencetak satu gol ke gawang PSG. Selain itu masih ada Richmond Boakye yang musim ini telah mengemas lima gol dalam empat penampilan di liga utama Serbia.

Namun Liverpool bukan lawan enteng, dan perbedaan kualitas di antara mereka sudah terlihat pada pertemuan sebelumnya. Selain itu, pasukan Jurgen Klopp juga sedang berada dalam form yang bagus setelah tak terkalahkan dalam lima laga terakhir mereka di semua ajang.

Sumber: Bola.net

Let's block ads! (Why?)

https://www.liputan6.com/bola/read/3685432/crvena-zvezda-vs-liverpool-the-reds-mengancam

No comments:

Post a Comment